Assalamulaikum
Selamat
pagi anak anak, bagaimana kabarnya hari ini ?
Tetap
semangat yaa dan selalu berdoa demi kebaikan kita, guru kita dan Negara kita
pagi ini kita akan membahas mata pelajaran al qur’an Hadist tentang hukum mim
mati
Seperti
biasa sebelum pembelajaran dimulai alangkah baiknya kita berdoa terlebih dahulu
Nah
sekarang mari kita mulai pelajarannya
Tahu
kah kalian ? dalam membaca al qur’an akan lebih baik jika kita memperhatikan
bacaan atau ilmu tajwid nya. Salah satunya ada hukum mim mati yang akan kita
bahas hari ini
apa sih itu mim mati ?
Hukum mim mati adalah salah satu tajwid yang
terdapat dalam Al-Qur’an. Hukum ini berlaku jika mim mati bertemu huruf-huruf
tertentu.
Hukum
mim mati ini terdiri dari tiga jenis, yaitu :
1.
Ikhfa
Syafawi
Apabila
mim mati (مْ) bertemu dengan ba (ب), maka cara
membacanya harus dibunyikan samar-samar di bibir dan didengungkan.
Contoh:
2.
Idgham
Mimi
Apabila
mim su(unمْ) bertemu dengan mim (م), maka cara
membacanya adalah seperti menyuarakan mim rangkap atau ditasyidkan dan wajib
dibaca dengung. Idgham mimi disebut juga idgham mislain atau mutamasilain.
Contoh:
3.
Izhar
Syafawi
Apabila
mim mati (مْ) bertemu dengan salah satu huruf hijaiyyah selain
huruf mim (مْ) dan ba (ب), maka cara
membacanya dengan jelas di bibir dan mulut tertutup.
Contoh:
1. rangkum dibuku tulis qur'an hadist
2. kerjakan tugas dibawah ini